Petunjuk pengisian dan pengajuan Judul/Matrik Penelitian Program Studi Administrasi Publik dan Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Galuh :
Sistematika penulisan Matrik Penelitian harus sesuai dengan ketentuan yang telah diberikan oleh Program Studi. Silahkan sistematika penyusunan matrik penelitian dapat diunduh klik disini (masukkan password yang telah dishare oleh prodi)
Mahasiswa membawa surat rekomendasi Seleksi Judul & Bimbingan Proposal dari bagian keuangan fakultas (Kasubag Keuangan Dhea Nadilla, S.A.P. & Kabag Tata Usaha Gesi Suryah Esanova H, S.H .) untuk persyaratan klik disini
Matrik penelitian diserahkan ke program studi (sesuai jam kerja)
Mengisi formulir pendaftaran secara online . klik disini
Pengumuman hasil seleksi judul / Matrik Penelitian yang disetujui oleh Dewan Bimbingan Skripsi yang diumumkan di website Program Studi
Jika Matrik Penelitian /pengajuan judul disetujui, mahasiswa bisa menyusun proposal. Jika Matrik Penelitian di tolak, mahasiswa wajib mengulang pengajuan kembali Matrik Penelitian dengan tema yang berbeda.
Pembagian SK bimbingan Proposal Penelitian oleh Program Studi
Ada yang bisa kami bantu? Chat with us
Start a Conversation
Hi! Click one of our member below to chat on WhatsApp